Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2020

Analisa Kelayakan Bisnis dan Investasi

Sumber foto : teoribuku.com Well hello !! gimana puasa kalian masi lancar kan. Untuk menemani puasa kalian hari ini gue mau sharing sedikit tentang kelayakan bisnis dan investasi bisnis. Siapa tau kalian sedang bingung mau bisnis seperti apa bagaimana investasinya. Well langsung aja lets check it out. Banyak orang merasa takut yaitu tentang kegagalan dalam bisnis. beberapa alas an mengenai penyebab kegagalan dalam bisnis yaitu biasanya memulai bisnis dengan tujuan tidak jelas dan biasanya manajemen bisnis yang buruk. Maka dari itu perlu dilakukannya analisis tentang kelayakan bisnis. Apa itu Analisa Kelayakan Bisnis? kelayakan bisnis adalah suatu kegiatan yang dijalankan dengan tujuan untuk mempelajari secara mendalam tentang bisnis atau usaha yang akan dijalankan dari berbagai aspek dalam rangka menentukan suatu bisnis potensial atau tidak untuk dijalankan kedepannya. tujuan utama dilakukan studi kelaykan bisnis ini tentunya yang akan berdiri bisa berjalan sesuai harapan

Cara Manajemen Keuangan Bisnis

Sumber foto : kajianpustaka.com Hay sobat !! gimana kabar kalian ada yang masih Work From Home. Dirasa pendemi ini sudah cukup lama ya, Semoga pendemi segera berakhir. Oke sesuai dengan judul hari ini gue akan ngebahas sedikit tentang Manajemen Keuangan buat kalian yang sedang menjalankan Bisnis atau mungkin akan membangun sebuah bisnis. Lets Check It Out. Kalian tau gak sih apa itu Manajemen Keuangan ?? Manajemen keuangan adalah kegiatan merencanakan, mengatur, mengarahkan, dan mengawasi aktivitas finansial seperti pengadaan dan pemanfaatan dana perusahaan. Manajemen keuangan juga berarti menerapkan prinsip manajemen umum terhadap sumber daya keuangan perusahaan. Manajemen keuangan adalah salah satu kendaraan penting dalam mencapai tujuan finansial sebuah perusahaan. Baca Juga : Panduan Bisnis Model Canvas Beberapa ahli mendefinisikan Menejemen Keuangan Sebagai Berikut : Weston dan Brigham Mengatakan bahwa manajemen keuangan adalah bidang pengambilan keputusan keuanga